Jelaskan tentang :
1. Kebutuhan akan Sistem Informasi
2. Prinsip Pengembangan Sistem Informasi
3. Tahapan Pengembangan Sistem Informasi
► Jawaban : ◄
1. Kebutuhan akan Sistem Informasi
Definisi Sistem Informasi:
Suatu sistem terintegrasi yang mampu menyediakan informasi yang bermanfaat bagi
penggunanya.
Atau ;
Sebuah sistem terintegrasi atau sistem manusia-mesin, untuk menyediakan informasi untuk
mendukung operasi, manajemen dalam suatu organisasi. Sistem ini memanfaatkan perangkat keras dan perangkat lunak komputer, prosedur manual,
model manajemen dan basis data.